Mohon tunggu...
Veronika Gultom
Veronika Gultom Mohon Tunggu... Programmer/IT Consultant - https://vrgultom.wordpress.com

IT - Data Modeler; Financial Planner

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Artikel Utama

Masalah Kebocoran Data

10 September 2022   20:12 Diperbarui: 14 September 2022   03:38 569
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi kebocoran data (Sumber: shutterstock)

Selain keamanan, karyawan pun harus diedukasi agar tidak terjebak dalam phising atau bentuk-bentuk lain yang mengakibatkan pihak yang tidak berhak mendapatkan akses ke jaringan dan server database. 

Sedangkan untuk orang-orang yang memiliki akses langsung ke database, misalnya database administrator, yang merupakan karyawan atau orang dalam, aktivitasnya selama mengakses database dapat direkam menggunakan aplikasi perekam, semacam admin guard, yang dipasang pada server. 

Sehingga jika terkadi kasus kebocoran data, rekaman ini dapat diperiksa sebagai bagian dari pelacakan untuk mengetahui bagaimana data bisa sampai bocor ke luar. Jika sudah diketahui penyebabnya, tentu untuk ke depannya, upaya pencegahan sudah dapat dilakukan di bagian itu.  

Jika penyimpanan data diserahkan kepada pihak ketiga atau menggunakan layanan cloud, harus dipastikan juga bahwa mereka mengikuti aturan standar dan bertanggung jawab jika terjadi kebocoran data misal karena kesalahan konfigurasi. 

(VRGultom - kompasiana.com/vrgultom)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun