Mohon tunggu...
Volunteer Social of Psychology
Volunteer Social of Psychology Mohon Tunggu... Lainnya - Fakultas Psikologi Universitas Negeri Malang

Volunteer Social of Psychology atau yang seringkali disingkat dengan nama VOSSIL merupakan sebuah unit aktivitas mahasiswa yang bergerak di bidang sosial dan berdiri di bawah naungan divisi sosial BEM Fakultas Psikologi. Unit ini mulai diresmikan pada tanggal 27 Agustus 2014.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Terapi Bermain Kriya dengan Melukis di Casing HP dan Menyulam di Atas Kain Flanel

20 Oktober 2022   19:06 Diperbarui: 20 Oktober 2022   19:13 789
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Demonstrasi Menyulam di Atas Kain Flanel (Dokpri)

Ice breaking yang dipilih ialah senam karena dapat merilekskan tubuh dan menjaga suasana hati pada peserta. Tidak hanya peserta, para volunteer, panitia, dan wali dari peserta juga ikut memeriahkan senam sehingga menambah keceriaan pada peserta.

Waktu Istirahat (Dokpri)
Waktu Istirahat (Dokpri)

Kegiatan pun berlanjut pada waktu istirahat yang mana diisi dengan makan camilan yang telah disediakan dan saling berbincang satu sama lain.

Demonstrasi Menyulam di Atas Kain Flanel (Dokpri)
Demonstrasi Menyulam di Atas Kain Flanel (Dokpri)

Terapi bermain kriya yang kedua adalah menyulam di atas kain flanel. Terapi kedua ini diawali dengan demonstrasi cara menyulam benang di bidang yang diberi kain flanel dan dilanjutkan dengan pemberian perlengkapan berupa benang, jarum, flanel, bidangan, dan pensil. 

Proses Menyulam di Atas Kain Flanel (Dokpri)
Proses Menyulam di Atas Kain Flanel (Dokpri)

Proses Menyulam di Atas Kain Flanel (Dokpri)
Proses Menyulam di Atas Kain Flanel (Dokpri)

Ketika kegiatan menyulam berlangsung, para volunteer mendampingi peserta secara lebih cermat daripada sebelumnya. Hal ini dikarenakan adanya penggunaan jarum, sehingga diperlukan kehati-hatian. 

Oleh karena itu, dalam hal memasukkan benang ke dalam jarum, peserta dibantu oleh volunteer. Untuk penggambaran pola di atas kain flanel dibebaskan kepada para peserta. Jadi, meskipun dibantu, eksplorasi kreativitas pada peserta tetap terwujud.

Hasil Sulaman di Atas Kain Flanel (Dokpri)
Hasil Sulaman di Atas Kain Flanel (Dokpri)

Hasil Sulaman di Atas Kain Flanel (Dokpri)
Hasil Sulaman di Atas Kain Flanel (Dokpri)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun