Jenis-jenis bahan ajar, meliputi:
1. Bahan ajar secara cetak
Bahan ajar secara cetak juga dapat disajikan dalam bentuk seperti buku yang telah disusun dengan penggunaan bahasa yang sederhana, menarik serta dilengkapi gambar, keterangan, isi buku dan daftar Pustaka seperti modul, lembar kerja peserta didik, handout, buku ajar, foto atau gambar, model atau maket, leaflet, dan wallchart.
2. Bahan ajar dengar (audio)
Rekaman juga bisa dijadikan sebagai bahan ajar dikelas seperti kaset, radio, piringan hitam, dan compact disc audio.
3. Bahan ajar pandang dengar (audio visual)
Jenis bahan ajar ini merupakan gabungan antara gambar dan suara seperti video cimpact disc (VCD), digital compact dics (DVD), dan film.
4. Bahan ajar multimedia interaktif
Jenis bahan ajar multimedia mulai dari pembelajaran interaktid seperti compact disc (CD).
Manfaat yang bisa didapatkan dari pembelajaran dengan diera new normal, meliputi: