Pada akhirnya budaya positif akan membuat siswa merasa nyaman dan mampu mengembangkan dirinya secara maksimal. hal ini terjadi karena dengan memahami  budaya positif guru akan mampu mendengar dengan hati suara siswa sehingga siswa pun akan memberikan hatinya dengan senang. Sudah semestinya dalam pikiran dan tindakan seorang guru adalah bagaimana dapat menciptakan student wellbeing. Diseminasi budaya positif yang dilakukan penulis dapat disaksikan pada link berikut: https://youtu.be/RK64f_meLQ8?si=kS9mtNVM5zbHNn3C
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H