Mohon tunggu...
UmsidaMenyapa1912
UmsidaMenyapa1912 Mohon Tunggu... Freelancer - Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Kami Instansi yang bergerak di bidang pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Umsida Berinovasi: Beri Pengalaman Wisata Literasi untuk Siswa Difabel

25 Agustus 2024   19:58 Diperbarui: 25 Agustus 2024   20:01 94
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

" Harapan kami tentu untuk memperkuat pengalaman melalui kejelasan, interaktivitas, dan telepresence yang selama ini tidak bisa dilakukan oleh para difabel. Difabel akan terlibat dalam pengalaman perjalanan virtual interaktif terkait cagar budaya sidoarjo," ungkapnya.

Baca juga: Dosen Umsida Tingkatkan Kualitas Pendidikan Melalui Media Digital

Tidak hanya bermanfaat bagi difabel, kegiatan ini juga memperkuat sinergi antara Umsida dan Dunia Usaha Dunia Industri (DUDI) dalam pembiayaan riset dan pengembangan masyarakat.

Dr. Rahmania mengungkapkan bahwa program ini merupakan langkah awal dalam mengembangkan inovasi pendidikan yang lebih inklusif dan interaktif.

Kegiatan FGD juga di buka langsung oleh Wakil Rektor 1 Umsida Dr Hana Catur Wahyuni MT.

"Kegiatan kemitraan yang dipimpin oleh Bu Rahmania dan bekerja sama dengan dinas perpustakaan Sidoarjo ini sesuai dengan komitmen Umsida untuk mensejahterakan teman-teman difabel. Dalam hal ini Umsida sudah lebih dulu untuk memperhatikan teman-teman disabilitas seperti beberapa fasilitas yang kami sediakan khusus untuk teman-teman disabilitas dari mulai toilet tempat parkir tangga menuju Aula dan lainnya. Hingga banyak kegiatan abdimas maupun penelitian," ujarnya.

Penulis: Rani Syahda

*Humas Umsida

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun