Mohon tunggu...
Ummul Latifah
Ummul Latifah Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pelajar

.

Selanjutnya

Tutup

Cerita Pemilih

Peran Gen Z dan Kaum Milenial pada Pemilu 2024

7 Februari 2024   10:42 Diperbarui: 7 Februari 2024   10:59 131
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerita Pemilih. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

 Berdasarkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2024 yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU), setidaknya 33,60 persen pemilih masuk kategori milenial, sedangkan Generasi Z ada sekitar 22,85 persen dari total DPT. 

Itu artinya, gabungan kedua generasi tersebut mempunyai peran penting dalam pelaksanaan pemilu mendatang. Generasi tersebut selain dikenal lebih melek teknologi informasi, juga memiliki pandangan yang inovatif terkait berbagai isu, termasuk tentang lingkungan dan perubahan iklim. Untuk itu, generasi muda penting tak hanya mengenali, mendalami, memeriksa visi dan misi serta program yang ditawarkan peserta pemilu, termasuk partai politik, caleg, calon presiden dan wakil presiden, dan calon kepala daerah, tetapi juga membantu KPU dalam proses pelaksanaan Pemilu 2024. 

Penetapan jadwal pemungutan suara Pemilu 2024 untuk WNI di luar negeri dilaksanakan pada 5 sampai 14 Februari 2024.

August Mellaz juga menyampaikan pentingnya generasi muda membantu KPU dalam momentum Pemilu dengan memiliki persepsi dan cara pandang yang sama bahwa pemilu sebagai sarana integrasi bangsa, sarana mempersatukan bukan memecah belah.

Kualitas pemilu diukur dari penghormatan dan perlindungan terhadap kebebasan warga negara dalam menggunakan hak-hak politik. Termasuk, tidak adanya intimidasi, diskriminasi, serta untuk memperoleh informasi alternatif. Kedua, seberapa tinggi tingkat kompetisi (competitiveness) kontestasi dimungkinkan.

Hal-hal yang perlu diperhatikan para milenial dan Gen Z dalam ikut serta menentukan pilihan pada pemilu 2024. antara lain sebagai berikut.

1. Persiapan diri

Para pemilih wajib mempersiapkan diri dengan cara membawa surat suara beserta data diri, Datang ke TPS yang sesuai dengan hak pilih, Dengan berpakaian bebas rapih. 

2. Cek DPT

Pengecekan DPT bisa dilakukan melalui laman https://cekdptonline.kpu.go.id.

3. Cek riwayat hidup calon pemimpin.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerita Pemilih Selengkapnya
Lihat Cerita Pemilih Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun