Mohon tunggu...
M. Ulinnuha Fathin
M. Ulinnuha Fathin Mohon Tunggu... Akuntan - Akuntan

Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Islam Sultan Agung

Selanjutnya

Tutup

Financial

Penyebab dan Solusi Penyimpangan Etika Akuntansi Manajemen

27 Juni 2019   20:58 Diperbarui: 28 Juni 2019   21:29 6882
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

a. Pengetahuan Profesional

b. Keuangan monitoring dan analisis data

c. Pengambilan keputusan dengan bijak

d. Pengawasan terhadap standar kinerja perusahaan

e. Komunikasi dan keterampilan interpersona

Kedua yaitu Confidentiality (kerahasiaan), Kerahasian berarti harus dapat menghormati dan menghargai kerahasiaan informasi yang diperoleh dari pekerjaan dan hubungan profesionalnya, diantaranya meliputi menahan diri supaya tidak menyingkap informasi rahasia, menginformasikan pada bawahan (subordinat) dengan memperhatikan kerahasiaan informasi, menahan diri dari penggunaan informasi rahasia yang diperoleh. Ketiga yaitu Integrity (integritas), Integritas (integrity) adalah perlindungan terhadap sistem dari perubahan yang tidak terotorisasi, baik secara sengaja maupun secara tidak sengaja. Harus memiliki sikap jujur dan adil serta dapat dipercaya dalam hubungan profesionalnya. Keempat adalah Objective of Management Accountant (Tujuan dari Akuntansi Manajemen).

Tujuan dari Akuntansi Manajemen adalah profesi yang melibatkan bermitra dalam keputusan manajemen membuat, merancang perencanaan dan kinerja sistem manajemen, dan menyediakan keahlian dalam melalui laporan keuangan dan kontrol untuk membantu manajemen dalam perumusan dan implementasi strategi organisasi.

Tindakan-tindakan yang terkait dengan penyimpangan dalam aspek menurut IMA yaitu: Whistle blowing. Merupakan Tindakan yang dilakukan seorang atau beberapa karyawan untuk membocorkan kecurangan perusahaan kepada pihak lain. Motivasi utamanya adalah moral. Whistle blowing sering disamakan begitu saja dengan membuka rahasia perusahaan. Whistle blowing dibagi menjadi dua yaitu :

a. Whistle Blowing internal, yaitu kecurangan dilaporkan kepada pimpinan perusahaan tertinggi.

b. Whistle Blowing eksternal, yaitu membocorkan kecurangan perusahaan kepada pihak luar seperti masyarakat karena kecurangan itu merugikan masyarakat.

Creative Accounting (Akuntansi kreatif), Creative Accounting adalah praktek akuntansi yang mengikuti peraturan dan undang-undang yang diperlukan, tetapi menyimpang dari standar apa yang mereka berniat untuk menyelesaikan. Akuntansi kreatif memanfaatkan pada celah di standar akuntansi untuk memerankan palsu citra yang lebih baik perusahaan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun