Sebagai contoh suatu kasus ada seorang remaja yang culun di suatu SMU karena Culunnya dia malah di kerjai sama temannya bahkan sahabatnya yang pengguna narkoba. Dia memasukkan anggap saja Shabu-shabu di dalam tas si culun. Suatu hari diadakan razia oleh guru Kesiswaan, dan si culun ini malah di keluarkan dari sekolah karena dianggap menyimpan barang haram.
Merasa tidak asing ?
Fleck membunuh Ibunya
Mungkin yang satu ini tidak dibenarkan tapi bukan kasus Malin Kundang yang dibahas di sini tapi sebuah kebohongan dari sang ibu, Selain itu tidak jelas apakah Arthur Fleck merupakan anak biologis dari Penny sebab di ceritakan pula bahwa Arthur adalah anak adopsi.
Yang hendak dibahas disini adalah kasus berpura-pura, Fleck yang tidak pernah merasa bahagia di suruh pura-pura bahagia dalam hidupnya.
Analogi Film Joker disini adalah pernahkah kita bersikap manis lalu berpura-pura mengerjakan pekerjaan yang tidak kita sukai namun dalam hati kecil kita menolak akan pekerjaan itu ?
Bisa jadi, representasi Arthur membunuh Ibunya adalah karena ungkapan hati kecilnya yang mengatakan "Aku tidak bahagia."
Itulah yang sering terjadi di dunia nyata, Â mengapa kita harus berpura-pura agar di puji orang ?
Fleck membunuh Murray Franklin
Murray Franklin adalah orang baik dan panutan Arthur  bahkan Arthur sempat berhalusinasi ia masuk dan menjadi top star bersama Murray, pertanyaannya benarkah ? Bagaimana jika Murray adalah representasi dari orang yang sering membully kita