Mohon tunggu...
Tu Yuda
Tu Yuda Mohon Tunggu... Petani - Belajar adalah sebuah proses perjalanan

ijinkan saya untuk belajar dan jangan lupa dipandu demi kebaikan bersama

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ketika Sifat Malu Memberi Nilai Positif dalam Hidup

16 Mei 2022   09:31 Diperbarui: 16 Mei 2022   09:38 259
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi sifat pemalu anak | cherylholt/201 images/pixabay.com


Hal itu di karenakan, orang yang memiliki sifat malu cenderung kurang agresif, tidak berlebihan dalam hal menanggapi situasi, memiliki nilai sopan santun yang lebih, sehingga ketika berinteraksi kepada mereka yang usianya lebih tua atau memiliki posisi lebih tinggi darinya, ia akan mampu menunjukkan nilai kesopanan dari berbagai sisi.

Akan tetapi jangan lupakan juga bahwa sifat malu perlu mendapat perhatian khusus agar kedepannya mampu memberi nilai positif dalam kehidupan. 

Menempatkan sifat malu sesuai kondisi dan situasi mungkin ada baiknya, agar dalam menghadapi sesuatu yang mewajibkan kita membangun interaksi dengan memacu semangat diri tentu akan berdampak pada nilai kenyamanan serta pencapaian yang lebih maksimal dalam hidup.
Semoga.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun