Mohon tunggu...
S Aji
S Aji Mohon Tunggu... Lainnya - Story Collector

- dalam ringkas ingatan, tulisan tumbuh mengabadikan -

Selanjutnya

Tutup

Bola Artikel Utama

"Sarri(ball) Out" Saja?

9 Februari 2020   12:08 Diperbarui: 10 Februari 2020   15:20 455
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Reaksi para pemain Juventus saat kalah 1-2 dari Hellas Verona pada laga di Marc'Antonio Bentegodi, Verona, 8 Februari 2020. /(Marco Bertorello/AFP) via skor.id

Sementara para fans yang memang harus selalu sok tahu akan menjadi "konservatif". Alergi tingkat akut dengan kekalahan di tengah harapan melihat kecemerlangan Juventus dengan proyek barunya. Mulai tegas merasa bahwa Sarriball bukanlah opsi yang patut. Ujungnya, menuntut agar petinggi klub semestinya mendorong investasi sejarah dengan mendatangkan kualitas kepelatihan yang sudah terbukti.

Misalnya, tidak harus Klopp atau Pep Guardiola. Bawa pulang saja Zidane!

Saya kira, sampai saat ini yang bisa dikatakan adalah komentar yang klise. Selayaknya pengamat politik yang tidak menemukan teori lain terhadap kegagalan-kegagalan demokrasi mengatasi ketimpangan, diskriminasi dan ketidakadilan. Komentar seperti apa?

Tidak mudah melewati momen transisi, memang. Sarri hanya akan selamat jika Juara Serie A! Fans butuh bukti, bukan analisis-analisis. 

Seringkas itu, bukan? Wehehehe.***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun