Mohon tunggu...
Tonny Syiariel
Tonny Syiariel Mohon Tunggu... Lainnya - Travel Management Consultant and Professional Tour Leader

Travel Management Consultant, Professional Tour Leader, Founder of ITLA

Selanjutnya

Tutup

Trip Artikel Utama

Euro 2020, Kota Tuan Rumah dan Destinasi Wisatanya

10 Juni 2021   08:39 Diperbarui: 12 Juni 2021   13:28 1908
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kota Budapest, salah satu tuan rumah Euro 2020. Sumber: koleksi pribadi

Tiga kota tuan rumah lainnya tentu saja juga menarik. Baku, misalnya, tidak hanya dikenal sebagai ibu kota Azerbaijan, tetapi juga ibu kota terendah di dunia. Pasalnya, Baku berada sekitar 28 meter di bawah permukaan laut.

George Square - Glasgow. Sumber: koleksi pribadi
George Square - Glasgow. Sumber: koleksi pribadi
Sedangkan Bucharest, ibu kota Rumania, dihiasi berbagai bangunan klasik dengan gaya arsitektur beragam, dari Neo-Klasik, Art Nouveau, Art Deco, hingga arsitektur dari era Komunis. 

Dan Glasgow, kota terbesar di Skotlandia, pun tidak kalah atraktif. Dua klub papan atas Liga Skotlandia bermarkas di kota ini, yaitu Glasgow Rangers dan Celtic.

Itulah sebelas kota tuan rumah Euro 2020. Dan delapan di antaranya adalah juga destinasi wisata terkemuka di benua biru Eropa. 

Kota mana yang menjadi kota impianmu? Siapa kesebelasan favoritmu? Ayo, mari sambut UEFA Euro 2020.

***

Kelapa Gading, 10 Juni 2021

Oleh: Tonny Syiariel

Referensi: 1, 2

Catatan: Semua foto-foto adalah koleksi pribadi, kecuali foto peta, Stadion Wembley dan Hermitage.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun