Mohon tunggu...
Ajeng Leodita Anggarani
Ajeng Leodita Anggarani Mohon Tunggu... Lainnya - Karyawan

Belajar untuk menulis. Menulis untuk belajar.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Media Sosial: Memblokir Akun yang Mengganggu, Why Not?

4 September 2023   16:16 Diperbarui: 5 September 2023   00:36 439
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Koleksi Pribadi/Cara blokir di Facebook

Masalahnya dimana?

Ternyata, apa yang mereka lihat di akun Facebook ataupun tiktok saya dijadikan bahan sindiran untuk saya.

"Enak jalan-jalan terus kerjanya, anak & suami ditinggal."

"Anaknya sakit, ibunya jalan-jalan ke luar kota."

"Kalau nggak suka dengan kebijakan sekolah, demo ke sekolah aja, ngapain malah bikin artikel? Biar dibaca orang? Biar aib sekolah anaknya diketahui banyak pihak?"

"Mbak Ajeng nyanyi mulu, kerjaan kantor berantakan lho nanti,"

Kalimat-kalimat sarkasme semacam itu menjadi makanan sehari-hari buat saya. Lalu, apa saya langsung marah? Tidak. Selagi kalimat itu tidak langsung dikonfirmasi langsung ke saya, pasti saya abaikan.

Saya mendapat tugas luar kota, meeting dengan client kantor, saya harus melakukan presentasi, dsb, yang tahu apa yang diperintahkan kantor itu hanya saya sebagai karyawan mereka. Dan semua yang saya lakukan sudah pasti dengan diskusi sebelumnya bersama suami.

Saya melakukan live streaming karaoke di TT itu pun saya lakukan di rumah. Suami saya sebagai "soundman" yang mengurus peralatan karaoke saya. Memang saya agak serius dengan hobi ini karena sampai membeli beberapa peralatan pendukung seperti Microphone, Sound card untuk karaoke ya walaupun yang murah harganya. Hihihi.

Koleksi Pribadi/Microphone dan Soundcard
Koleksi Pribadi/Microphone dan Soundcard

Dan kenapa melakukan live streaming menjelang jam orang tidur karena saya bekerja dari jam 9 pagi hingga jam 6 sore. Sampai di rumah saya langsung memeriksa PR anak pertama selanjutnya main dengan anak bungsu saya yang spesial itu. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun