Mohon tunggu...
TJIPTADINATA EFFENDI
TJIPTADINATA EFFENDI Mohon Tunggu... Konsultan - Kompasianer of the Year 2014 - The First Maestro Kompasiana

Lahir di Padang,21 Mei 1943

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Ibu dari Tiga Generasi Bersama Rayakan Mother's Day

9 Mei 2021   21:18 Diperbarui: 10 Mei 2021   19:58 487
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ibu dari 3 Generasi/ Dokumentasi pribadi

Karena lokasinya lumayan jauh,maka  mendekati pukul 9 malam,kami meninggalkna restoran dan kembali ke rumah masing masing. Ternyata dirumah sudah ada 1 lagi pot kembang bunga ,yang dipesan oleh putera kami,sehingga ada dua karangan bunga yang indah didalam kamar sebagai hadiah untuk isteri saya,dalam rangka merayakan Mother's Day

Apa Kuncinya Agar Hubungan Antar 3 Generasi Bisa Berlangsung Awet dan Tidak Pernah Ada gangguan?

Sesungguhnya, caranya sangat sederhana dan tidak butuh teori panjang lebar. Cukup  love each others  dan yang muda menghormati yang tua serta  yang tua menghargai yang muda. Serta tidak saling mencampuri urusan pribadi.cuma itu saja. Sejak ayah ibu dan saudara saudara saya masih hidup.hingga dipanggil Tuhan,tak pernah sekalipun isteri saya sebagai mantu ,ada masalah  Dan kini tradisi saling menghormati dan saling menghargai inilah yang kami rawat dengan baik

  Semoga tulisan ini ada manfaatnya,bagi para  calon mertua dan calon emak .

Tjiptadinata Effendi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun