Mohon tunggu...
TJIPTADINATA EFFENDI
TJIPTADINATA EFFENDI Mohon Tunggu... Konsultan - Kompasianer of the Year 2014

Lahir di Padang,21 Mei 1943

Selanjutnya

Tutup

Money

Berbelanja di Pasar Tradisional Italia: "Unik ,Asyik dan Meriah"

30 Juli 2015   19:28 Diperbarui: 12 Agustus 2015   03:53 1136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Karena semuanya adalah hasil produksi kebun sendiri dan keju serta ham, adalah home made,Berarti mereka tidak menggunakan tenaga kerja dari luar, karena dikerjakan sendiri didalam rumah tangga.

Semua buahan dan produk makanan, masih segar dan baru, karena diproduksi dalam jumlah sangat terbatas. Buah yang penyok sedikit saja, sudah dikeluarkan dan tidak di jual

Para penjual sangat ramah, Mereka melayani setiap pembeli dengan ceria dan gembira, karena menjual hasil produksi mereka sendiri. Disamping mendapatkan uang, mereka juga bangga, bila hasil karya mereka di beli orang. Beda dengan bila kita berbelanja di toko, yang dilayani oleh karyawan yang digaji,yang terkadang bersikap acuh tak acuh,sesuai mood mereka. Karena bagi karyawan, kita beli atau tidak,bagi mereka tidak jadi masalah.

 

 

Meriah

Pasar tradisionil ini menjadi terasa sangat meriah, karena sikap yang ditunjukkan oleh rata rata penjual. Sikap kekeluargaan dan tegur sapa yang ramah tamah, menyebabkan pembeli tertarik untuk berbelanja. Walaupun tidak ada acara tawar menawar,namun dipastikan harga jauh lebih murah dibandingkan berbelanja di mall atau di supermarket.

Pasarnya bersih dan apik. Tak ada sampah dan tak ada bau busuk. Taka da acara berdesak desakan, krena ruang gerak untuk pembeli cukup lapang. Sekecil apapun kita berbelanja ,selalu mendapatkan sambutan hangat :” bongiorno segnor .segnora..”

Dengan mengantongi perasaan : “unik,asyik dan meriah “ .tanpa terasa tas yang ada dibahu saya makin lama makin terasa berat. Karena dibebani dengan buah anggur dua kilogram.buah peach dua kg. buah apa lagi namanya dua kg… keju satu kilo,…hmm ada pakaian renang yang Cuma 5 euro 3 lembar…Eee…masih ada yang kurang lagi…tuh.. buah ,Cuma 1,3 Euro perkg,.. beli lagi dua kg, yaa ,,bisik istri saya..

 

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun