Aku rindu saat - saat kau memanjakanku
Aku rindu saat - saat berceloteh ria bersamamu
Yah kini hanyalah tinggal kerinduan ku tentang semua itu
Kini sulit sekali bagiku tuk bisa menemukanmu..
Kini bisa tau kabarmu saja itu sudah sebuah keajaiban buatku
Kini ku harus lebih bisa menerima dan mengerti
Tentang mu tentang kesibukanmu tentang hidupmu
Dan tentang siapalah aku?
Semoga bukan sengaja kau begitu..
Semoga bukan sengaja sering melupakanku..
Semoga bukan karena tak lagi rindu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!