Perencanaan Pemasaran
Pada awal mula penjualan masker, perusahaan memberikan begitu banyak promo hingga diskon agar menarik konsumen. Selain itu, perusahan memasarkan produk masker ini secara o nline melalui media sosial dan ecommerce. Penggunaan media s osial sebagai media pemasaran diharapkan mampu memperluas target pasar. Hal tersebut juga di dasari bahwa saat ini banyak konsumen yang menggunakan media sosial dalam mencari produk yang dibutuhkan. Hal ini tentu dapat mendukung terjadinya proses jual beli secara online. Konsumen juga menjadi lebih mudah dalam memproses pemesanan produk yang diinginkan.
Sumber:
Sitorus, P. 2015. http://www.neoalgae.com/wpwontent/uploads/2016/06/Bisnisndonesia2-Newspaper.pdf.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H