Ternyata Bergita memiliki ketertarikan dalam dunia menulis. Memiliki akun sendiri untuk menuliskan novel pada platform media sosial khusus, Bergita telah meluncurkan beberapa karya dengan genre  fiksi maupun puisi di sana.Â
Pada akhirnya, perjalanan Abimelekh maupun Bergita tidak hanya menjadi kebanggan bagi kampus, namun juga menjadi inspirasi bagi mahasiswa lainnya.
Ya, kamu bisa karena kamu mau!
Kupang, 25 Juli 2024
Ragu Theodolfi, untuk Kompasiana
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI