Mobil: 200.000.000
Deposito: 50.000.000
Investasi Emas: 10.000.000
Tabungan: 20.000.000
Total Aset: 580.000.000
2. Membuat daftar utang yang harus dibayar
Setelah membuat daftar aset, sekarang Anda buat daftar utang atau kewajiban-kewajiban yang harus dibayar. Tuliskan secara terperinci berikut total nominal utang Anda.Â
Termasuk di dalamnya adalah beban bunga yang harus Anda tanggung, caranya adalah dengan mengalikan jumlah angsuran dengan jangka waktu pinjaman.
Sebagai contoh:
Kredit Handphone: (250.000 x 12 = 3.000.000)
Koperasi: (1.250.000 x 12 = 15.000.000)
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!