Mohon tunggu...
Anjas Permata
Anjas Permata Mohon Tunggu... Konsultan - Master Hypnotist

Trainer Hypnosis, Master Hypnotherapist, Professional Executive, Founder Rumah Hipnoterapi, Founder Mind Power Master Institute, Ketua DPD Perkumpulan Komunitas Hipnotis Indonesia (PKHI)

Selanjutnya

Tutup

Hobby Artikel Utama

7 (Tujuh) Alasan Mengapa Menulis Itu Menyenangkan

25 Februari 2021   00:06 Diperbarui: 7 Maret 2021   16:28 1019
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi menulis kreatif: blog.ruangguru.com

ilustrasi kenangan masa kecil: via brilio.net
ilustrasi kenangan masa kecil: via brilio.net
Semua orang pasti mempunyai kenangan, tidak terkecuali kamu dan aku. Kenangan itu ibarat lembar buku nyata hidup kita. Dengan kata lain sebenarnya setiap orang memiliki buku masing-masing.

Sayang sekali jika buku itu hanya ada di dalam kepala kita. Mungkin saja sedikit ataupun banyak lembaran kenangan bisa bermanfaat untuk seseorang di luar sana. Bukankah menyenangkan jika kita bermanfaat buat orang lain, jadi jangan ragu untuk menulis!

Menulis itu menghasilkan karya

apresiasi karya The Architect tahun 2020. sumber dokpri
apresiasi karya The Architect tahun 2020. sumber dokpri

Alasan terakhir mengapa menulis itu menyenangkan ialah menciptakan sebuah maha karya untuk diri sendiri. Diatas sudah aku singgung bahwa hobi adalah passion, hobi adalah hasrat.

Ketika kamu menemukan hobi yang sesungguhnya, disitulah karya-karya akan tercipta. Bukan cuma mengikuti tren, tapi ikuti kata hatimu. Karena nurani tak pernah mengingkari. 

***

"Terima Kasih Kompasiana telah menjadi ruang untuk beraktualisasi, tempat untuk berbagi dan lembar untuk selalu kuisi" The Architect

-AP-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun