Mohon tunggu...
Teguh ArisMunandar
Teguh ArisMunandar Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Masih belajar

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Kesehatan Saat Pandemi

25 Juni 2021   21:38 Diperbarui: 25 Juni 2021   21:38 88
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

hal ini bisa kita lakukan dengan menjahui hal atau kegiatan yang dapaterusak tubuh seprti kegiatan merokok atau minum-minuman keras Aktivitas merokok baik dengan rokok elektronik atau nikotin tetap saja dapat menurunkan sistem kekebalan tubuh. Tidak hanya perokok aktif, namun perokok pasif juga akan terkena dampaknya ketika menghirup asap rokok. Hal itu dikarenakan nikotin dapat menambah jumlah hormon stress atau kadar kortisol. Kemudian akan mengurangi pembentukan respon antigen sel T serta antibodi sel B. Oleh karena itu, buat anda yang ingin meningkatkan imun tubuh, coba hindari rokok dan berhenti mulai dari sekarang.

2.mengelola Stress dengan Baik

Tips atau cara meningkatkan imun tubuh yang paling penting untuk dilakukan yaitu mengelola stress dengan baik. Karena, jika tidak maka dapat memicu adanya produksi hormon kortisol dalam jumlah besar. Ketika hormon kortisol tinggi, maka sistem imun dapat melemah. Dalam mengelola stress anda bisa melakukan berbagai hal, seperti olahraga ringan, beraktivitas dengan hobi, aktif bersosialisasi bersama teman walaupun melalui telepon gengam, dan sebagainya. Selain itu untuk mengelola stress dengan baik kita bisa melakukan nya dengan membuang sifat-sifat buruk pada diri kita seperti sifat iri dan dengki terhadap orang lain.

3.selalu Menjaga Kebersihan Makanan

Dalam menjaga dan meningkatkan imun tubuh, seseorang harus mampu menerapkan pola perilaku hidup bersih. Salah satunya yaitu dengan memperhatikan kebersihan makanan yang akan masuk ke dalam dirinya.  Selain menjaga kebersihan makanan kita juga harus memastikan makanan kita sudah seimbang dan memenuhi kebutuhan tubuh seperti kandungan protein,vitamin, dan karbohidrat nya. Biasanya dengan 4 sehat 5 sempurna.

4.Sering Berjemur

Adanya asupan vitamin D sangat diperlukan ketika meningkatkan imun tubuh selama masa pandemi covid-19. Menurut salah satu dokter spesialis kulit dari RSUD Dr. Moewardi Surakarta, seseorang dapat meningkatkan kekebalan tubuh jika terkena paparan sinar mata hari pada jam 08.00-09.00. Intensitas waktu yang diperlukan untuk berjemur juga tidak perlu lama-lama. Cukup 10-15 menit saja setiap kali anda melakukan kegiatan tersebut. Akan tetapi harus dilakukan rutin kurang lebih 2-3 kali dalam seminggu.

5.Batasi Penggunaan Gula

Jumlah penambahan gula yang dikonsumsi sangat berpengaruh pada kelebihan berat badan seseorang. Jika itu, terjadi maka secara tidak langsung dapat melemahkan sistem kekebalan dalam tubuh manusia. Untuk itu selama proses meningkatkan imun tubuh, setidaknya anda harus mampu berusaha membatasi asupan gula yang masuk hingga kurang dari lima persen s dari jumlah kalori harian. Jangan sampai kalian mengurangi penggunaan gula malah berakibat kekurangan gula untuk tubuh. Penggunaan gula untuk tubuh harus seimbang tidak kebanyakan dan kekurangan.

6.Konsumsi Suplemen Secara Rutin

Selain mengkonsumsi banyak makanan-makanan bergizi, terkadang seseorang juga perlu sumplemen dan vitamin pendamping dalam meningkatkan imun tubuh. Selain dengan suplemen kita juga bisa menggunakan obat tradisional yang bisa di percaya seperti meminum jamu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun