Harapannya adalah adanya dukungan pihak pemerintah dalam upaya penyelamatan cendana di pulau Sumba, dengan gerakan menyelamatkan cendana, kita optimis 20 tahun mendatang pulau Sumba akan kembali berjaya dengan cendana, tentu upaya perlindungannya pun harus di dorong bersama melalui kebijakan.
Foto : pohon Cendana ( Santalum Album L)/dokpri
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!