Jangan menyakiti orang lain
Dapat dilihat melalui tokoh "aku" yang ingin memberikan pelayanan yang terbaik kepada tokoh eyang meskipun tidak memiliki uang hingga    menjual jam tangannya. Sebaliknya tokoh Eyang tidak ingin membuat keluarga tokoh "aku" menderita sehingga Ia memberikan hal-hal yang      istimewa untuk keluarga tokoh "aku" selama tinggal di rumah tokoh "aku" dan juga memberikan hadih kepada keluarga tokoh "aku" berupa          uang yang sangat besar tanpa menyesal.
         -Nilai Agama
        Selalu menghormati orang yang lebih tua dan menyayangi orang yang lebih muda.
        -Nilai Sosial
        Menjunjung tinggi nilai keramahan
        Terlihat dengan keluarga tokoh "aku" yang senantiasa memberikan keramahtamahan kepada tokoh Eyang.
        Peduli dengan sesama
        Terlihat melalui kepedulian tokoh Eyang kepada perekonomian keluarga tokoh "aku".
      g. Amanat
        -Bersyukurlah atas apa yang dimiliki.