6. Kesimpulan
Kesimpulan merangkum hasil penelitian dan memberikan jawaban terhadap rumusan masalah. Bagian ini juga dapat mencakup rekomendasi untuk penelitian selanjutnya atau aplikasi praktis dari hasil penelitian.Â
7. Daftar Pustaka
Mencantumkan semua sumber yang digunakan dalam penulisan karya ilmiah. Bagian ini penting untuk mengakui kreativitas pencipta asli dan memungkinkan pembaca untuk menelusuri sumber informasi lebih lanjut.
8. Lampiran (Jika Diperlukan)
Bagian ini berisi informasi tambahan yang mendukung penelitian tetapi tidak dimasukkan kedalam bagian utama. Seperti kuesioner, data mentah, atau dokumen-dokumen lainnya.
Struktur karya tulis ilmiah yang jelas dan terorganisir sangat penting untuk menghasilkan tulisan yang efektif dan berkualitas. Dengan mengikuti struktur ini, penulis dapat menyampaikan informasi secara sistematis, sehingga memudahkan pembaca untuk memahami penelitian yang dilakukan. Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!