Pada intinya tokoh politik, organisasi hanya dapat mengeksploitasi issu-issu politik vital ketika ada celah dalam sisi pengelolaan negara oleh pemerintah terutama dalam bidang pelayanan dan kelemahan menampung dan memahami aspirasi rakyat apalagi kelompok masyarakat dominan.Â
Nilai-nilai kebangsaan, budaya, agama dan mengarah pada peradaban adalah sangat penting untuk membangun negara secara fundamental, tanpa itu semua maka negara hanya berada dalam kering-kerontang sebagaimana kekuasaan perompak.
Semoga, ada perbaikan dalam pengelolaan negara hari ini dan seterusnya sehingga rakyat Indonesia dapat terus hidup dalam alam demokratis sebagaimana konstitusi negara yang utuh (bukan hanya formalistik) yang menjadi harapan semua rakyat dalam mencapai tahapan kesejahteraannya. Semoga!
Salam Hangat
*****
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H