Mengarungi samudera kehidupan,
Dengan bahtera cinta rumah tangga,
Yang terbina di antara cinta yang suci,
Sementara,
Aku di sini akan melanjutkan mimpi-mimpi,
Yang pernah kita tanam di dalam hati,
Ketika semua berawal dari sebenih cinta,
Cinta, yang kini hanya ku miliki...
Semoga kau dan dia bahagia.
H-4
Yang ku panggil Bu Kapten
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!