Mohon tunggu...
Syifa Hannan
Syifa Hannan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa STAI AL- HAMIDIYAH Prodi Pendidikan Agama Islam

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Biografi Pahlawan Ki Hajar Dewantara dan Karya-karyanya

8 Juli 2023   16:31 Diperbarui: 10 Juli 2023   21:41 352
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

9. Menteri Pendidikan Indonesia

Di masa kemerdekaan Indonesia saat ini, Ki Hajar Dewantara pun sudah diangkat menjadi bagian Menteri Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan yang pertama di tahun 1950. Setelah itu Ki Hajar Dewantara pun juga sudah mendapat gelar doktor honoris causa dari Universitas Gajah Mada pada tahun 1959 serta diangkat sebagai pahlawan nasional pada tahun 1959. Yang bertugas sebagai menteri pendidikan di Indonesia yang pertama, beliau melakukan berbagai macam pergerakan dan dibahas pada buku Ki Hadjar Dewantara yaitu Putra Keraton Pahlawan Bangsa.

10. Meninggalnya Ki Hajar Dewantara

Ki Hajar Dewantar wafat di Kota Yogyakarta pada tanggal 26 April 1959. Lokasi wafatnya di Padepokan Ki Hadjar Dewantara. Jenazahnya kemudian disimpan di Pendapa Agung Taman Siswa untuk kemudian dikebumikan di Taman Wijaya Brata pada tanggal 29 April 1959. Taman Wijaya Brata beralamat di Jl. Soga No.28, Tahunan, Kec. Umbul harjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta. Upacara pemakaman nya dipimpin oleh Soeharto yang bertindak sebagai inspektur upacara pada saat itu.

KARYA-KARYA KI HAJAR DEWANTARA

Semasa hidupnya, Ki Hajar Dewantara sudah  memiliki beberapa karya tulis ternama. Bahkan berkat pemikiran yang beliau tuangkan dalam buku berhasil memberikan perkembangan terhadap Pendidikan di Indonesia. Mengutip dari buku , berikut ini beberapa karya Ki Hajar Dewantara diantarannya yaitu:

1. Ki Hajar Dewantara, Buku Bagian Pertama: Tentang Pendidikan

Buku pertama kali ini dimiliki Ki Hajar Dewantara ini berisikan tentang gagasan dan pemikiran nya dalam pendidikan nasional di Indonesia. Beberapa pembahasan utama yang terdapat di buku ini adalah Pendidikan anak-anak, Pendidikan Sistem Pondok, Adab dan etika keteladanan, Pendidikan dan kesusilaan.

2. Ki Hajar Dewantara, Buku Bagian Kedua: tentang Kebudayaan

Pada buku ini, Ki Hajar Dewantara sudah menuliskan tentang pendidikanya lagi, tetapi lebih membahas mengenai kebudayaan dan kesenian.

3. Ki Hajar Dewantara, Buku Bagian Ketiga: tentang Politik dan Kemasyarakatan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun