Mohon tunggu...
Syamsuddin
Syamsuddin Mohon Tunggu... Guru - Pembelajar sejati, praktisi dan pemerhati pendidikan

Pembelajar sejati, praktisi dan pemerhati pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Book

Mengenal Kitab Ta'lim Muta'allim, Buku Etika Pelajar Karya Az-Zarnuji

19 Maret 2023   08:40 Diperbarui: 19 Maret 2023   08:41 513
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain itu masih banyak faktor lain yang  mempengaruhi kekuatan hafalan. Pada pasal ini Al-'Allamah Az-Zarnuji juga menyampaikan hal-hal yang dapat melemahkan hafalan.

 

Ketigabelas, Hal-hal yang mendatangkan dan menolak rezeki, serta hal-hal yang memmperpanjang dan mengurangi umur.

 

Penulis mengakhiri penjelasan tentang adab dan cara belajar dengan pembahasan tentang hal-hal yang mendukung dan menghalangi pelajar dalam belajar.  Di sini beliau menekankan tentang pentingnya seorang pelajar mengetahui halal haram dalam urusan makanan, serta hal-hal yang memperpanjang umur dan menjaga kesehaatan. Hal itu kata Az-Zarnuji, ''agar seorang pelajar dapat berkosentarsi dalam belajar/li yatafarragha fil thalab al-'Ilmi". 

 

Jika ditilik pasal demi pasal dari kitab ini, dapat disimpulkan, buku ini memang layak dijadikan sebagai panduan dalam mempelajari ilmu. Sebab buku ini berisi petunjuk jalan dan cara belajar.

 

Diawali dengan pasal tentang kedudukan ilmu dan kewajiban mempelajari ilmu, kemudian penjelasan tentang pentingnya niat dan adab dalam belajar. Lalu diakhiri dengan penjelasan tentang hal-hal yang menguatkan dan melemahkan hafalan serta hal-hal yang mendatangkan dan menolak rezki serta hal-hal yang memperpanjang umur dan menguranginy. []

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun