"Boleh Saya pelajari dulu?"
Silakan.
(Beberapa hari kemudian)....
"Bagus ya, Saya tertarik ini."
Ya udah, jadi agen aja.
"Saya coba tawarkan ke teman-teman dulu ya Pak, nanti kalau ada yang minat, Saya hubungi bapak."
Kata guru Saya, kalau mau jualan, ya harus punya barang yang mau dijual.
"Kalau nggak laku, gimana. Resiko khan Pak?"
Itulah ciri pengusaha beneran.
"Kalau yang cuma menawarkan, tapi barangnya punya orang?
Itu baru calon pengusaha. Hahaha.....
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!