Menanti gejolak akan nostalgia
Terukir senjana yang tak indah
Seragam putih abu-abu melekat
Kawan memulai jarak awal terpikat
Bagi rindu hadir penuh setia
Siklus yang membawa bahagia
Kau dan AkuÂ
SyaharaniÂ
Kutitip rasaku padamu
Pada waktu yang tak tertentu
Biarkan berjalan bersama waktumu
Karna rasaku tetap terpaku pada sosokmu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!