Mohon tunggu...
Euis Novianti
Euis Novianti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Life Must Goes On

Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta - 20107030016

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas Pilihan

Kamu Merasa Salah Jurusan? Atau Cuma Culture Shock Aja? Simak Kiat-kiat Menghadapinya!

11 Maret 2021   19:22 Diperbarui: 11 Maret 2021   19:43 677
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar : liputan6.com

Gimana masih mau pindah jurusan?

Sebenarnya ketika kita merasa salah jurusan, malah akan membawa kita menemukan orang-orang dan pengalaman baru yang bahkan akan lebih berguna untuk kita di masa yang akan datang.

Pelajarilah banyak hal ketika kalian memutuskan sesuatu. Jangan mudah menyerah dan berputus asa. Karena boleh jadi apa yang kalian rasa tidak berguna sekarang adalah sesuatu yang paling kalian butuhkan di masa depan.

Lantas bagaimana kiat-kiat menentukan jurusan supaya tidak salah dalam mengambil jurusan?

Prinsipnya gini, ketika kalian melakukan sesuatu sesuai dengan passion kalian, kalian akan merasa senang dan tidak keberatan dalam menjalaninya. Oleh karena itu ketika kalian hendak mengambil jurusan lihatlah jurusan apa yang sesuai dengan passion kalian.

Hal lain yang perlu kalian perhatikan adalah cari jurusan apa yang akan menambah motivasi kamu dalam belajar. Pikirkan ketika nanti kalian mengambil jurusan tersebut apakah kalian akan enjoy dengan jurusan tersebut atau malah sebaliknya.

Carilah motivasi diri kalian yang akan memberikan fower yang luar biasa buat kalian. Untuk menemukan apa yang kalian suka kalian bisa mengikuti test-test minat dan bakat atau melakukan konsp ikigai.

Ikigai ini merupakan istilah Jepang yang untuk menjelaskan kesenangan dan makna kehidupan. Ikigai ini sering digunakan oleh seseorang untuk lebih memahami dirinya masing-masing.

Jadi bagaimana? Masih merasa salah jurusan? Atau kalian cuma culture shock aja?

Semangat semuanya !

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun