Begitu seterusnya setiap enam bulan akan ada pembagian royalti selanjutnya.
Nah sudah ada bayangankan, bagaimana kerjanya penerbit mayor, untuk penulis pemula apabila bukunya terbit di mayor maka akan sangat menguntungkan kenapa ? karena tidak mengeluarkan modal sedikitpun.
Berikut ini beberapa penerbit mayor di IndonesiaÂ
- GramediaÂ
- Penerbit Andi
- Penerbit  Mizan
- Penerbit Kanisius
- Penerbit Tiga SerangkaiÂ
- Penerbit Indiva
- Diva Pres
- Yrama Widya
- Mayor Grasindo
- Penerbit Media Kita
- dll
Sekarang timbul pertanyaan, Â bagaimana cara menerbitkan buku pada penerbit mayor ?
Siapakan naskah terbaik, karya sendiri bukan plagiat, menunggu hasil review dan lengkapi syarat syarat  yang diajukan oleh penerbit. lebih rincinya sebagai berikut :
1. Harus memiliki naskah buku utuh dan siap cetakÂ
syarat utama penerbit mayor harus dengan naskah yang sudah lengkap didalamnya sudah tercantum
- Surat pengantar
- Daftar isi
- Naskah yang menarik  penerbit
- Biodata Penulis