f. Setelah kering bulu ayam digiling kasar menggunakan mesin Penggiling(glanulator).
g. Bulu ayam yang sudah digiling kasar dicampur dengan dedak halus, tepung pollard, tepung jagung, serta tepung tapioka yang memiliki kandungan gizi lain seperti karbohidrat, lemak, dll.
h. Setelah dicampur dengan bahan yang lain tambahkan air sedikit demi sedikit hingga adonan tercampur rata.
i. Untuk mengurangi bau diberikan air kapur sirih dan PH makanan meningkat 8,5-9,0.
j. Kemudian semua adonan difermentasikan selama 1 hari secara an aerob.
k. Setelah itu adonan dipadatkan dan dicetak.
Dengan pengolahan limbah bulu ayam ini, banyak sekali manfaat dan keuntungan yang bisa kita dapatkan seperti protein kasar yang tinggi, asam amino esensial yang dapat membantu pertumbuhan ternak, membantu mengurangi limbah dan menjadi alternatif untuk bahan pakan ikan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H