Mohon tunggu...
Subchan A
Subchan A Mohon Tunggu... -

DKI Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Saudi, ISIL dan Persekongkolan jahat

26 Juni 2014   17:25 Diperbarui: 18 Juni 2015   08:48 493
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Musa dimusuhi Firaun, karena Musa membela orang2 kecil dan melawan kebengisan dan penindasan Firaun.

Yesus dimusuhi rahib Yahudi, karena ajaran Yesus sangat anti akan penindasan dan kebengisan para rahib dan penguasa.

"Berbahagialah orang yang miskin di hadapan
Allah, karena merekalah yang empunya
Kerajaan Sorga. Berbahagialah orang yang berdukacita, karena mereka akan dihibur.
Berbahagialah orang yang lemah lembut,
karena mereka akan memiliki bumi", kata Yesus.

Ucapan Yesus membuat murka para penguasa, yang karenanya beliau as harus dikejar-kejar dan diancam kematian setiap saat.

Dan Muhammad, apa yang harus aku katakan dengan Muhammad saaw?

Beliau mencintai anak yatim dan menyayangi kaum wanita. Ketika orang qurasy membunuh setiap bayi wanita, Rasulullah malah bangga mempunyai seorang puteri yg kelak menjadi wanita terhormat sejagat, sitti Fatimah as.

Beliau tidak pernah menghina dan berkata kasar kepada para budak, ketika para pembesar qurasy justru memandang rendah kedudukan para budak.

Beliau sangat menghormati dan mencintai kaum miskin, beliau dekatkan si bilal, beliau sambut abu dzar alghiffari, beliau mendekat dan menyayangi yassir dan putranya ammar, beliau begitu hormati salman.

Pendeknya, Rasulullah sangat bersikap lembut kepada golongan yang sering kali dianggap bukan manusia oleh kaum qurasy.

Selama beliau saaw hidup, tidak pernah keluar kata kasar dan hardikan kepada kaum lemah.

Begitu penyayangnya Rasulullah kepada golongan miskin, membuat mata penguasa perih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun