Dokpri Penulis bersama suami dan anak-anak waktu olah raga pagiÂ
Penulis hari ini akan menulis tentang " Jalan kaki sangat menyehatkan badan " . Setiap hari Minggu penulis sekeluarga selalu mengadakan rekreasi dengan jalan kaki. Tempat yang ditempuh antara 5 km-15 km.Â
Tempat rekreasi dengan jalan kaki yaitu :
1. Babakan Siliwangi Bandung
2. Taman Sungai Cikapundung Bandung
3. Taman Golp Bandung
4. Taman Ir. H. Juanda Pakar Dago BandungÂ
5. Daerah sawah,kebun di RancaekekÂ
dll.
Hasiat dari jalan kaki terutama bagian kaki,kepala dan seluruh badan . Terasa enak ( enteng /hampang /ringan ). Apalagi di tempat bekerja banyak pekerjaan . Biasa kalau seorang guru . Waktu sibuk saat persiapan pembagian rapot SMT 1 Â dan 2.Â
Kalau sudah ada kegiatan tersebut di rumah juga . Pasti ikutan sibuk alias terbengkalai pekerjaan rumah tangga seperti :
1. Masak
2. Mencuci pakaian / piringÂ
3. Nyetrika pakaianÂ
dll
Ya,kita nikmati saja suami dan anak-anak sudah memakluminya . Karena kegiatan di semester akhir hanya 6 bulan sekali . Penulis saat ini mengajar sudah 35 tahun 3 bulan. Sedangkan pernikahanku 25 tahun.Â
Jadi suami dan anak-anak sudah terbiasa dengan suasana tersebut. Seminggu sekali suka direncanakan acara keluar. Sambil jalan kaki menikmati alam semesta yang indah.Â
Manfaat jalan kaki sangat baik untuk kesehatan seluruh badan. Walaupun 2-3 hari kaki terasa sakit dan pegal-pegal. Hasiatnya jadi pikiran tambah tenang dan jernih. Kesehatan harganya sangat mahal daripada kita sakit .
Kata peribahasa mengatakan "Lebih baik mencegah,daripada mengobati". Sebelu kita jatuh sakit terbit parah. Kita harus menjaganya dengan baik. Hindari makanan yang berlemak dan bersantan.Â
Di usia 50 tahun banyak sekali kejadian . Seperti :
1. Sakit Jantung
2. Darah TinggiÂ
3. Asma ( Sesak napas )
4. KolestrolÂ
5. DiabetÂ
dll.
Penulis kalau makan juga lebih suka masakan buat sendiri. Karena penyedap rasa tidak pakai vecin . Karena kalau masakan membeli di warung nasi atau lestoran terasa sekali gurihnya.Â
Kalau masakan sendiri lebih bersih dan higienis. Bukan tidak percaya kepada masakan orang lain. Ya...kita jaga-jaganya agar keluargaku sehat dan makanan lebih bergizi.Â
Semoga tulisanku bermanfaat untuk pengunjung blog Kompasiana yang semakin keren...
#Menulis Setiap Hari
# Sahabat literasiÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H