Mohon tunggu...
Sri Yamini
Sri Yamini Mohon Tunggu... Guru - Guru SD

Suka menulis

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

25 Tahun Pernikahan Perak

16 Oktober 2022   16:58 Diperbarui: 16 Oktober 2022   17:06 497
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Penulis : Oo...yang jadi masalah karena kita berbeda suku !!! Memangnya mengapa kita menikah berbeda suku. Kita masih bangsa Indonesia .

Mas : Menurut mitos kalau suaminya dari suku Sunda dan calon istrinya keturunan Suku Sunda dan Jawa. Katanya rumah tangganya bakal sengsara.

Penulis : Astagfirullah...Masa tega betul keluargamu berkata demikian. Masih percaya mitos tersebut. Dengan rasa sedih dan rasa kesal dalam hatiku. 

Mas : Saya juga tidak percaya ada mitos tersebut. Kataku kepada keluarga. Mungkin Aku dan istriku yang berbeda suku tapi hidupku bahagian dan  kaya raya...Saya sambil tertawa di depan keluargaku. 

Penulis : Hi...jangan begitu,Bisi kwalat oleh orang tuamu. 

Mas : Ya...yang berkata adalah  saudara-saudaraku. Kalau orang tuaku tidak melarang. 

Penulis : Nah...sekarang keputusanmu apa ???

Mas : Keputusanku tetap akan menikah denganmu sambil memelukku. 

Penulis : Waduh...Saya takut kalau tidak ada restu dari orang tua dan keluarga. Takut rumah tangga kita. Putus ditengah jalan. 

Mas : Kita harus menjaganya jangan sampai hancur rumah tangga kita. 

Penulis : Ya, setuju ...kira-kira kapan waktunya ???

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun