Mohon tunggu...
Sri Pujiati
Sri Pujiati Mohon Tunggu... PNS - Nothing

Jepara, Jawa Tengah

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

Setelah Usia 25 Tahun, Saya Baru Menyadari Beberapa Hal Berikut Ini

12 Mei 2021   13:37 Diperbarui: 12 Mei 2021   21:36 399
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi usia 25 dan quater life crisis| Sumber: Shutterstock via Kompas.com

3. Setiap Orang Memiliki Zona Waktunya Masing-Masing 

Dulu waktu kuliah saya pernah berbincang dengan salah satu teman saya. Kami membahas tentang teman-teman kita dulu yang sekarang sudah sukses dalam karier dan sekolahnya. 

Kemudian teman saya bilang jika setiap orang itu mempunyai zona waktu amsing-masing. Termasuk kita ini yang mempunyai zona waktu sendiri untuk sukses. 

Mungkin jatah kita belum sekarang, mungkin setahun atau beberapa tahun lagi. Selama menunggu waktu itu tiba, kita harus berupaya menuju tujuan yang kita capai tersebut. 

Mungkin kita melihat teman kita yang seusia kita sudah sukses di usia muda dengan bekerja di kantor dan memiliki jabatan yang tinggi. Tapi percayalah waktumu juga akan tiba. Mungkin bukan sekarang, tapi nanti. Jadi bersabarlah karena giliranmu juga akan segera tiba. 

Satu lagi, hal yang harus kamu yakini jika setiap orang itu tentu memiliki permasalahan masing-maisng. Jadi jangan beranggapan bahwa mereka yang memiliki banyak materi itu hidupnya akan bahagia dan bebas dari masalah. 

Setiap orang pasti mempunyai masalah yang berbeda-beda jadi kamu jangan merasa jika hidupmu adalah yang paling berat. 

4. Bersyukur untuk Hal-Hal Kecil Sekalipun

Dan hal terakhir yang saya sadari di usia 25 tahun ini adalah mensyukuri hal-hal kecil di sekitar kita itu perlu. Misalnya pencapaian-pencapaian receh yang bisa kita dapatkan itu perlu dilakukan. Agar hidup kita bisa lebih bersemangat. 

Nggak ada salahnya memberikan perayaan untuk hal kecil yang bisa kita raih sebagai bentuk rasa syukur. Dengan begitu kita bisa menghargai setiap kerja keras yang telah kita lakukan. 

Bersyukur membuat kita lebih menerima dengan pemberian yang telah Tuhan kepada kita. Hal itu tentu akan membuat hati dan perasaan kita lebih tenang. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun