Mohon tunggu...
Sri Maryati
Sri Maryati Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Mengalirkan kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Artikel Utama

Pemkot Bandung Perlu Tumbuhkan Budaya Preventif Cegah Kebakaran Pasar

27 Juli 2024   15:34 Diperbarui: 27 Juli 2024   17:02 235
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selama ini kondisi pasar tradisional dibiarkan sarat masalah. Padahal lokasi pasar tersebut sangat strategis. Kondisi keseharian pasar tradisional yang kumuh, sarat rentenir dan banyak copet serta calo yang ganas mestinya segera diatasi agar membuat pedagang dan pengunjung menjadi aman dan tenang menjalankan aktivitas di pasar.

Pemerintah harus mencari solusi untuk mencegah kebakaran pasar yang sering terjadi. Pasar yang merupakan pusat perekonomian dan terkait dengan hajat hidup rakyat luas mestinya memiliki sistem yang baik untuk mencegah kasus kebakaran. Sistem tersebut meliputi aspek teknologi dan pranata sosial yang sigap menghadapi bahaya kebakaran. 

Ironisnya, banyak pasar dan pusat perbelanjaan yang justru memiliki pranata sosial yang sangat individualis dan acuh tak acuh dalam menyikapi masalah di lingkungannya. 

Bahaya kebakaran di pasar mestinya bisa diatasi secara dini jika ada pranata sosial yang peka terhadap kepentingan bersama dan mampu bergotong royong menjaga kemungkinan bahaya yang mengintip. [SRIM]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun