Mohon tunggu...
siti nurhalisa
siti nurhalisa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Pendidikan Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Jakarta

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Jakarta 2023

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Komentar Negatif Sosial Media Menjadi Penyebab Perilaku Remaja Menyimpang

30 Maret 2024   14:57 Diperbarui: 30 Maret 2024   15:05 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kekerasan verbal yang banyak dilontarkan dalam media sosial yaitu makian yang tidak ada habisnya, mengolok-olok, atau menghina dengan ujuran kebencian yang sangat tidak patut dilontarkan. Kekerasan verbal yang dilakukan melalui istilah kata misalnya seperti : 

  • Membentak
  • Memaki
  • Menghin
  • Menfitnah
  • Menyebarkan informasi yang buruk
  • Melakukan tuduhan
  • Menolak dengan kasar
  • Mempermalukan seseorang menggunakan bahasa yang dilontarkan

Hal itu biasa terjadi dengan menilai ketidakmampuan fisik, maupun mengatai kebodohan, kegemeran, agama, suku, dan fisiknya secara keseluruhan dan lain sebagainya walaupun kekerasan verbal ini tidak menyebabkan kerusakan pada fisik, tetapi hal ini dapat memberikan dampak yang buruk pada sisi psikologis orang yang mendapat perilaku verbal tersebut.

Dampak negatif yang ditimbulkan dari komentar negatif tersebut antara lain :

1. Merasa tidak percaya diri

Komentar negatif dapat menyebabkan pengguna media sosial merasa tidak percaya diri, karena foto dan konten yang diunggah seringkali tidak jelas atau merupakan hasil manipulasi.

2. Memunculkan rasa iri

Komentar negatif  juga dapat menimbulkan rasa iri terhadap pengguna media sosial karena sesuatu yang diunggah dalam suatu postingan seseorang.

3. Depresi dan kecemasan

Penggunaan media sosial yang berlebihan dapat menyebabkan depresi dan kecemasan, karena konten yang disajikan dapat meningkatkan pikiran negatif

4. Kecanduan

Komentar negatif dapat meningkatkan pikiran negatif terhadap citra diri, yang dapat menyebabkan pola makan yang tidak teratur dan masalah lainnya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun