Tata letak kampung naga jauh sekali, untuk bisa mengakses kampung naga harus melewati banyak anak tangga. Kampung naga jauh dari dunia modern disana masih menggunakan cempor tidak menggunakan listrik.
Aturan yang ditetapkan ketua adat kampung naga jika kita berkunjung kesana yaitu kita tidak boleh memotret bumi ageng, membicarakan sejarah, ketua adat atau prosesi adat istiadat kampung naga dan tidak boleh memasuki hutan bagian barat dan timur kampung naga. Aturan tersebut dibuat bukan untuk menakut nakuti melainkan untuk menjaga kelestarian dan stabilitas kampung naga.
Pengalaman Berwisata ke Kiara Artha Park
Haii Assalamualaikum. Perkenalkan nama saya Nazma Salsabila  dari prodi pariwisata kampus STIEPAR YAPARI BANDUNG. Saya disini akan menceritakan pengalaman saya ketika berlibur ke Kiara Artha Park yang berada di Kota Bandung.
Pada saat berkunjung ke sebuah tempat Wisata di Bandung, saya melihat beberapa area bermain, salah satunya sepeda llistrik, stuker, bom bom car, dan area bermain lainya.
Disana saya berkeliling bersama temen-temen yang lain, dan saya menyewa salah satu permainan yang ada di KIara arthapark, yaitu sepeda goes. Pada saat disana saya merasa senang dan ingin berkunjung kembali ke tempat tersebut.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H