Mohon tunggu...
Siti Nazarotin
Siti Nazarotin Mohon Tunggu... Guru - Dinas di UPT SD Negeri Kuningan Blitar

Tebarkan manfaat lewat kata-kata. Akun Youtube: https://youtube.com/channel/UCKxiYi5o-gFyq-XmHx3DTbQ

Selanjutnya

Tutup

Segar Pilihan

Resep Bothok Jeroan Ayam dan Mengintip Kuliner Jeroan dari Manca Negara

15 April 2021   20:22 Diperbarui: 15 April 2021   20:47 2827
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar Sweetbread: petersfarm.com

Kuliner Jeroan dari Manca Negara

1. Horumoyaki

Ilustrasi gambar Horumoyaki: favy-jp.com
Ilustrasi gambar Horumoyaki: favy-jp.com
Kuliner khas Jepang ini diolah dari jeroan daging sapi dan babi. Horumoyaki diyakini sebagai masakan yang bisa meningkatkan stamina.

2. Sweetbread

Ilustrasi gambar Sweetbread: petersfarm.com
Ilustrasi gambar Sweetbread: petersfarm.com
Kuliner yang berbahan dasar pankreas ini diperoleh dari anak sapi dan domba. Sweetbread bisa ditemui di Turki dan Argentina.

3. Black Pudding

Ilustrasi gambar Black Pudding: quora.com
Ilustrasi gambar Black Pudding: quora.com
Kuliner ini diolah dari darah babi, darah sapi dan darah domba. 

Dan ternyata di Indonesiapun sampai sekarang masih ada yang mengolah darah ayam, darah sapi maupun darah kambing sebagai masakan.

4. Foie Gras

Ilustrasi gambar foie gras: tribunnews.com
Ilustrasi gambar foie gras: tribunnews.com
Kuliner ini diolah dari hati angsa. Namun Foie Gras ini menuai kontroversi pasalnya cara pembuatannya dianggap menyiksa hewan, dengan memaksa angsa untuk menelan makanan lebih banyak, dengan cara memasukkan selang ke dalam tenggorokan angsa.

Para angsa ini sengaja digemukkan, hingga nantinya hati mereka berselimut lemak dan rasanya lebih gurih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun