Mohon tunggu...
Siti LailatulMaghfiroh
Siti LailatulMaghfiroh Mohon Tunggu... Guru - Halo hai!

Sedang belajar mencintai menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Agar Tak Salah Menempatkan Tulang Rusuk

10 Februari 2021   10:46 Diperbarui: 10 Februari 2021   11:28 476
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Pinterest/wattpad.com

Namun, terkadang ucapan janji itu seketika berubah menjadi omdo (omong doang). Ketika pasangan mulai lupa dengan janjinya diawal pernikahan. Nahh, untuk saling mengingat kembali janji pernikahan. Kamu bisa saling ngobrol dengan pasangan dari hati ke hati, luangkan waktu mengingat perjuangan cinta kamu dengannya. 

Kedua, menjalin komunikasi yang sehat dengan pasangan. Komunikasi yang baik akan membuat hubunganmu dengan pasangan semakin erat. Saling mengutarakan setiap unek-unek yang dirasakan satu sama lain. Lebih tepatnya saling terbuka dengan pasangan. Jika kamu hanya memendam apa yang kamu rasakan, akan membuat pasangan kebingungan harus bersikap seperti apa padamu. Dan hal ini malah akan memicu pertengkaran. 

Ketiga, saling mendengar dan saling memberi empati. Fakta membuktikan ketika pasangan menjadi pendengar aktif akan memberikan efek positif. Dengan ini dapat membuat pasangan merasa senang dan puas dengan hubungan yang mereka jalani. Fokus terhadap apa yang dibicarakan pasangan, dan saling memberikan tanggapan. Bisa juga dengan melakukan ini, kamu bisa lebih menerima kelebihan dan kekurangan yang dimiliki satu sama lain. 

Keempat, jiwa humor. Yang paling membuatku tertarik dengan cara langgeng nikah muda saudaraku yaitu jiwa humor. Katanya, dalam menjalin sebuah hubungan ngelawak itu perlu. Serasa ngelawak adalah sebuah penyedap rasa agar masakan lebih nikmat.

Biar lebih bervariasi dan gak monoton. Ya memang jika aku amati, sang suami orangnya lebih suka guyon dan seloww. Sedangkan si istri lebih ke serius dan cuek. Meskipun umur sudah tidak bisa dibilang muda lagi. Tapi sang suami sesekali menggoda istri dengan guyonannya yang romantis. Tapi inget kata saudaraku, guyonlah sesuai tempatnya. 

Terlepas dari cara langgeng diatas, ketika kamu sudah berusaha sekuat tenaga untuk menjaga keutuhan rumah tangga namun gagal hingga berakhir dengan perceraian. Yang terpenting kamu sudah berjuang, jalan hidup yang lebih baik sudah menantimu.

Jika saja kamu dikatakan sebagai seorang janda yang dapat merugikan banyak orang, inget menjadi seorang janda lebih terhormat daripada hamil diluar nikah. Sebab ketika kamu memutuskan untuk menikah, kamu berada dijalan suci yang diridhoi oleh Tuhan. 

Mohon maaf jika ada salah kata dalam penulisan. 

Semoga Bermanfaat!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun