Mohon tunggu...
SISKA ARTATI
SISKA ARTATI Mohon Tunggu... Guru - Ibu rumah tangga, guru privat, dan penyuka buku

Bergabung sejak Oktober 2020. Antologi tahun 2023: 💗Gerimis Cinta Merdeka 💗Perubahan Itu Pasti, Kebajikan Harga Mati - Versi Buku Cetak 💗 Yang Terpilih Antologi tahun 2022: 💗Kisah Inspiratif Melawan Keterbatasan Tanpa Batas. 💗 Buku Biru 💗Pandemi vs Everybody 💗 Perubahan Itu Pasti, Kebajikan Harga Mati - Ebook Karya Antologi 2020-2021: 💗Kutemukan CintaMU 💗 Aku Akademia, Aku Belajar, Aku Cerita 💗150 Kompasianer Menulis Tjiptadinata Effendi 💗 Ruang Bernama Kenangan 💗 Biduk Asa Kayuh Cita 💗 55 Cerita Islami Terbaik Untuk Anak. 💗Syair Syiar Akademia. Penulis bisa ditemui di akun IG: @siskaartati

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Resolusi 2023, Tak Sekadar Keinginan, Tapi Ikrar yang Harus Dilaksanakan

1 Januari 2023   16:30 Diperbarui: 1 Januari 2023   18:55 486
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar: parapuan.co

Semoga itu bukan menjadi alasan bagi saya. Tentu semangat untuk menulis dan terus menulis jangan sampai padam. Bukan bermaksud memaksakan diri, melainkan memotivasi dan menjadikan diri ini dihampiri ide baik, menangkapnya dan kemudian mengeksekusinya menjadi sebuah artikel dan mengunggah sebisa dan semampu saya. Semoga dari "jarang" bisa menuju "sering" di tahun ini.

Harapan di tahun 2023, saya bisa melahirkan karya solo perdana, setelah kurun waktu 2020 hingga 2022 memiliki karya buku antologi bersama komunitas penulis yang saya ikuti.

Mohon doa dan dukungan dari para pembaca dan Kompasianer, ya!

Tak muluk-muluk resolusi yang saya inginkan. Yang penting selalu sehat, bahagia, menikmati keberkahan usia dengan terus berbuat baik dan berkegiatan yang mendatangkan manfaat dan rezeki. Pengennya, sukses usahanya, berkah hidupnya, aamiin.

Doa terbaik pula untuk Anda sekalian di tahun 2023 ini. Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberkati dan meridhoi doa yang kita panjatkan, Aamiin.

Selamat menjalankan kehidupan yang lebih bermakna dan bermanfaat di 2023!

Salam sehat dan tak lupa bahagia!

***

Artikel 1 - 2023

#Tulisanke-446
#ArtikelDiary
#Resolusi2023
#TahunBaru2023
#NulisdiKompasiana

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun