Berbeda dengan kaligrafi China yang lebih tegas, struktural, dan filosofis, shodo lebih elegan, emosional, dan lembut.
Shodo bagus untuk melatih pikiran dan konsentrasi. Bahkan, bagus untuk kebahagiaan, kesehatan, dan awet muda.
Huruf Jepang terdiri atas 3 jenis, yaitu hiragana, katakana, dan kanji. Untuk menuliskan ketiga jenis huruf Jepang tersebut dalam shodo, tentu terasa berbeda.
Dahulu, kalangan pejabat dan samurai yang mempelajari shodo.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!