Mohon tunggu...
Berliana Siregar
Berliana Siregar Mohon Tunggu... Penulis - Daulat Hati, tubuh dan Rasa

Do your job Pikirkan hal-hal ringan @@##Kreatiflah@!!!

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Berita Baik dan Pesan dari Desa

13 Juli 2022   12:50 Diperbarui: 13 Juli 2022   12:51 378
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokpri: Manfaatkan lahan terbatas dengan tanam ubi jalar di goni plastik (Kebun Petani Perempuan di Kab. Langkat. SUmatera Utara)

Pesannya: Biarlah kerajinan warga ini terjaga. Bagaimana mendorong pemerintah agar membangun fasilitas jalan yang bagus ke ladang atau sawah. Memanfaatkan dana desa 20% untuk pangan, dengan memberi apreasiasi/penghargaan atas kerajinan ini lewat layanan berkualitas desa. Agar petani  bahagia di ladang.  Jangan lupa IndiHome beritakan pada dunia bahwa Petani Indonesia masih rajin-rajin!!

Menjaga Tradisi dan Kearifan Lokal

Keprihatinan bersama dunia saat ini dengan  hilangnya tradisi dan kearifan lokal bangsa. Tradisi, sastra, nyanyian lokal sudah mulai punah. Padahal peradaban yang baik akan tumbuh lewat tradisi-tradisi ini. Masih adakah yang tersisa. Saat ini sulit menemukan jejak-jejak akan budaya lokal, adat istiadat , keragaman budaya Indonesia. Hampir semua negeri semakin seragam, bangunan, nyanyian, keseharian menjadi lebih kaku, tidak menarik, pragmatis. 

Kabar baiknya, lewat pendampingan ke desa, masih ada sisa dan jejak tentang menjaga tradisi yang mulai tergerus oleh jaman ini. Di beberapa desa di Kab. Simalungun (Sumatera Utara), turun benih menjadi tradisi lokal mengkombinasikan dengan agama mereka. Berdoa bersama pendeta, makan bersama dan melalui benih didoakan agar Tuhan memberkati bertani mulai bertanam, pemupukan lancar, cuaca yang bersahabat agar panen berhasil. 

Di banyak desa di Kabupaten Langkat (Sumatera Utara) tradisi rewang dengan makan bersama dan masak bersama sebagai simbol terima kasih atas panen yang produksinya berlimpah masih ditemukan.

Sumber: Dokumen Kumpulan Foto BITRA Tahun 2022: Menjaga Tradisi Lokal Rewang bersama
Sumber: Dokumen Kumpulan Foto BITRA Tahun 2022: Menjaga Tradisi Lokal Rewang bersama

Dokpri: Kumpulan Nyanyian Tentang Tani dan Desa (Utk Kalangan Sendiri)
Dokpri: Kumpulan Nyanyian Tentang Tani dan Desa (Utk Kalangan Sendiri)

Sebagai pendamping,menemukan, mendaftar, mendorong upaya menggali kembali tradisi ini selalu dilakukan. Bernyanyi, bermain peran, berfragmen menjadi bagian dari bahagia versi warga desa. Hujan yang membasahi lahan, tenaga sehat mengusahai lahan luas, tanah subur serta panen buah melimpah harus disyukuri lewat keindahan. 

Pesannya adalah: Bahwa dahulu berbagai tradisi ini ada, sehingga ketika pemerintah lewat Dinas Kebudayaan, Lewat Badan Sastra, program desa harus diteruskan, dikembangkan. Jadi upaya warga lewat berbagai award dan penghargaan sangat diapresiasi. 

IndiHome ! Luaskanlah kabar baik ini. Agar kehidupan makin harmoni, manusia semakin berkualitas dan menikmati kehidupannya sebagai warga yang sejahtera.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun