Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Dear Karyawan, 5 "Grit" Ini Sangat Penting Dimiliki untuk Meningkatkan Karirmu

25 Maret 2021   12:58 Diperbarui: 25 Maret 2021   19:15 1467
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar via Dictio.id

Termasuk juga, gigih dalam hal merefleksi diri dan mengevaluasi pengalaman yang diperoleh dalam rangka gigih mencari strategi baru yang bisa diterapkan untuk ke depannya.

3. Ambition Grit
Ambition Grit yaitu karyawan yang selalu memiliki mental dan karakter gigih berkaitan dengan ambisi positifnya dalam rangka mendukung kinerja kantor.

Karyawan yang selalu punya kegigihan untuk berakselerasi dengan cepat, penuh gairah dan semangat bila di target oleh kantor, termasuk juga selalu gigih dengan tidak menolak delegesi perintah bila sewaktu-waktu diberikan beban tugas multitasking oleh kantor.

4. Sociable Grit
Sociable Grit yaitu karyawan yang memiliki mental dan karakter gigih untuk selalu supel dalam bergaul atau mudah bergaul dan mudah akrab dalam rangka gigih berkoordinasi dan berkomunikasi dengan orang lain di lingkungan kerjanya.

Termasuk juga selalu pandai menempatkan diri, atau tahu diri bila bergaul dilingkungan kerja, tahu menempatkan bagaimana yang seharusnya dilakukan dan bagaimana yang tidak pantas dilakukan terkait eksistensi dirinya.

5. Sensitive Grit
Sensitive Grit atau kepekaan yang gigih dimaksud di sini bukanlah peka karena gampang baperan ataupun gampang tersinggung, tapi memiliki mental dan karakter peka dengan kemampuan bakat dan potensi yang dimilikinya.

Peka menyadari bagaimana pentingnya gigih mengembangkan bakat dan potensinya untuk mengoptimalkan keberdayagunaan perannya kepada kantor.

*****

Nah, apa yang sudah penulis sampaikan di atas, tentunya penulis sarankan dalam rangka agar karyawan-karyawan mampu beradaptasi dengan berbagai perubahan dinamika kerja ke kinian, sehingga diharapkan karyawan dapat semakin mengisi diri dan mengasah diri.

Karena yang jelas ke depan, tidak akan ada tempat bagi karyawan yang woles, lemot, sumbu pendek, gampang baperan, hingga yang mudah tersinggung untuk dapat meningkat karirnya.

Kerasnya persaingan di antara para karyawan sendiri dan kerasnya tantangan kerja, maka yang dibutuhkan oleh kantor adalah karyawan yang memiliki kekuatan mental dan karakter yang gigih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun