Mohon tunggu...
Ida Bagus Indra Dewangkara
Ida Bagus Indra Dewangkara Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Antusias saat membahas teknologi/sistem informasi dan sejenisnya.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Eskalasi Green Computing pada Mahasiswa SI/TI: Menerjang Peluang Green Jobs!

25 September 2022   20:55 Diperbarui: 25 September 2022   20:59 355
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sebagai contoh sederhana, pengadaan mata kuliah Green Computing, komunitas mahasiswa Green Computing, ekstrakurikuler Green Computing, komunitas Green Jobs, pengadaan website diskusi Green Computing, penelitian konsep Green Computing, sampai kampanye di media sosial.

Namun mengimplementasikan semua itu bukanlah hal yang mudah, tetapi hal yang tidak mudah bukan berarti tidak bisa diterapkan. 

Banyak pihak yang diharapkan ikut bahu-membahu dalam menyebarkan konsep Green Computing pada mahasiswa SI/TI, seperti pemerintah, lembaga pendidikan, instansi swasta, serta komunitas peduli lingkungan.

Dari Green Computing untuk masa depan yang lebih baik 

Pembekalan konsep Green Computing pada mahasiswa SI/TI dapat menjadi upaya inovatif untuk mencegah perubahan iklim pada saat ini dan masa mendatang. Sebab, lulusan dari mahasiswa SI/TI sangat berpeluang berkarier sebagai Green Jobs dengan berpedoman pada konsep Green Computing. 

Maka dari itu, strategi dan menguatkan peluang profesi Green Jobs bagi mahasiswa SI/TI patut disadari banyak pihak terkait. Tujuannya tentu agar dapat diterapkan mulai saat ini. Dengan begitu, Green Computing mulai dapat berperan dalam pencegahan perubahan iklim. Ayo terapkan Green Computing mulai hari ini!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun