Mohon tunggu...
Shinta Anisa Dewi
Shinta Anisa Dewi Mohon Tunggu... Ahli Gizi - -

-

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Manajemen Keuangan Rumah Tangga Perkotaan

19 November 2021   12:38 Diperbarui: 19 November 2021   12:45 438
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain itu, manajemen keuangan rumah tangga yang baik juga berperan dalam mengatasi masalah seperti pada pandemi saat ini dimana perekonomian semakin sulit, sehingga apabila rumah tangga terbiasa memiliki manajemen keuangan yang baik, maka tentu tidak sulit untuk beradaptasi dengan kondisi perekonomian yang berubah-ubah. 

Alokasi dan keragaman pengeluaran tiap keluarga berbeda-beda  bergantung pada kondisi rumah tangga masing-masing keluarga. Faktor yang dapat mempengaruhi manajemen keuangan rumah tangga antara lain pendapatan keluarga, jumlah anak, serta pola konsumsi keluarga. 

Kedua narasumber merasakan manfaat pentingnya menerapkan manajemen keuangan keluarga. Manajemen keuangan keluarga berperan penting dalam kesejahteraan keluarga dari aspek ekonomi. 

Terlebih di masa pandemi seperti ini, manajemen keuangan perlu lebih ditingkatkan mengingat akan ada pengeluaran tambahan seperti pengeluaran untuk kesehatan. 

Anggota keluarga utamanya ibu sebaiknya dapat mengontrol keuangan keluarga sehingga pengeluaran sesuai dengan penghasilan yang didapatkan dan ekonomi keluarga tetap stabil. Selain itu setiap anggota keluarga juga harus cermat dalam memilah dan memilih barang atau jasa apa saja yang ingin dibelanjakan dan membuat skala prioritas supaya keuangan tidak mengalir begitu saja.

Ditulis oleh : Anggota : Ayu Daraninggar Mayangwangi, Shinta Anisa Dewi, Farras Nabilah, Nabila, Khansa Diwanggana Rehning R. 

Dosen pengampu : Dr. Megawati Simanjuntak, SP, MSi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun