Mohon tunggu...
Sharon Monica
Sharon Monica Mohon Tunggu... Lainnya - Interior Designer

Saya adalah desainer interior, saat ini sedang belajar di Universitas Kristen Petra.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Menuangkan Ide Kreatif Melalui Interior Cafe "Phermitage"

13 Juni 2023   11:30 Diperbarui: 13 Juni 2023   11:34 678
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Dokumen Pribadi oleh Sharon Monica Pranajaya, 2023

Material yang dipilihnya ini sangat menekankan imej "heritage" yang diincar oleh cafe ini. Pembahasan material kedua mencakup pintu dan jendela pada main entrance. Material yang dipilih untuk jendela dan pintu ini adalah kayu solid dengan finishing cat warna hijau yang sesuai dengan brand mereka. 

Motif kayu dan repetisi frame horizontal dan vertikalnya yang masih terlihat pada pintu dan jendela menimbulkan kesan sejarah tetapi masih dapat mengikuti berjalannya zaman. 

Sumber: Dokumen Pribadi oleh Sharon Monica Pranajaya, 2023
Sumber: Dokumen Pribadi oleh Sharon Monica Pranajaya, 2023

Gimana nih? Setelah pembahasan diatas, apakah kalian bisa lihat cafe dari kacamata seorang desainer interior? Ternyata tidak sedikit nilai estetika yang dapat kita tangkap, meskipun hanya datang ke satu lokasi. Jangan lupa, jika kalian ada datang ke cafe, analisislah lokasinya, apakah lokasi tersebut sudah mencakup prinsip-prinsip tersebut agar kamu bisa memaksimalkan waktu saat berkunjung ke cafe.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun