Peserta didik mampu menceritakan kembali suatu isi informasi yang dibaca atau didengar; dan menceritakan kembali teks narasi yang dibacakan atau dibaca dengan topik diri dan lingkungan. Elemen Capaian Pembelajaran
Menulis
Peserta didik mampu menunjukkan keterampilan menulis permulaan dengan benar (cara memegang alat tulis, jarak mata dengan buku, menebalkan garis/huruf, dll.) di atas kertas dan/atau melalui media digital.
Peserta didik mengembangkan tulisan tangan yang semakin baik.
Peserta didik mampu menulis teks deskripsi dengan beberapa kalimat sederhana, menulis teks rekon tentang pengalaman diri, menulis kembali narasi berdasarkan teks fiksi yang dibaca atau didengar, menulis teks prosedur tentang kehidupan sehari-hari, dan menulis teks eksposisi tentang kehidupan sehari hari
Sumber :
Zainal, N. F. (2020). Pengukuran, assessment dan evaluasi dalam pembelajaran matematika. Laplace: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 8-26.
Wulan, A. R. (2007). Pengertian dan esensi konsep evaluasi, asesmen, tes, dan pengukuran. Jurnal, FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia.
Utari, R., Madya, W., & Pusdiklat, K. N. P. K. (2011). Taksonomi bloom. Jurnal: Pusdiklat KNPK, 766(1), 1-7.
Utami, T. H. (2010). Indikator dan tujuan pembelajaran dalam rencana pelaksanaan pembelajaran. In Prosiding Seminar Nasional MIPA yang diunduh dari https://www. researchgate. net/publicati on/281288294_INDIKATOR_DAN_ TUJUAN_PEMBELAJARAN_DAL AM_RENCANA_PELAKSANAAN_ PEMBELAJARAN.
In'Ratnasari, K. (2020). Efektivitas Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI) Terhadap Capaian Pembelajaran Siswa Sekolah Dasar. Auladuna: Jurnal Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 2(1), 155-167.