Pola ini digunakan untuk proses produksi yang sederhana.
2. Pola aliran zig-zag
Pola ini digunakan untuk proses produksi yang panjang.
3. Pola aliran bentuk U
Pola ini digunakan untuk proses produksi dalam lokasi yang sama.
4. Pola aliran melingkar
Pola ini digunakan untuk departemen penerimaan dan pengiriman pada lokasi yang sama.
5. Pola aliran sudut gasal
Pola ini digunakan untuk proses produksi yang berpindah-pindah.
Dari tata letak ini ada keuntungannya bahi perusahaan, sebagai berikut:
1. Mempermudah dalam proses produksi
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!